Episode 14

1166 Kata

Hari ini adalah syukuran rumah baru mereka. Keluarga Revan hadir semua juga para sahabatnya. Suasana di sana begitu ramai. Raisha menyiapkan beberapa cemilan dan minuman kembali di atas meja. Ibu mertuanya berjalan mendekatinya. "Kenapa harus memilih rumah yang cukup jauh seperti ini sih? Suamimu kan kerja, apa gak kasian dia harus menempuh perjalanan jauh," seru Ibu mertuanya membuat Raisha menoleh ke arahnya. "Daerah sini bukan kawasan macet walau cukup jauh, Ma. Setelah keluar dari tol, sudah langsung menuju kesini. Jadi setidaknya Revan tidak akan terlalu lelah dan memakan banyak waktu," ucap Raisha. "Tetap saja. Kamu kan tidak menyetir, jadi kamu tidak akan merasakan bagaimana lelahnya. Kasian sekali Revan harus pulang pergi menyetir sejauh ini. Lagian kenapa gak ambil rumah di p

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN