27.3DARA

1566 Kata

Hari ini Naya yang tidak memiliki kegiatan mendapatkan giliran berberes rumah. Kinan dan Mira sibuk dengan aktifitas mereka, dan gadis lainnya sudah pergi dengan pekerjaan mereka masing masing. Naya duduk termenung memikirkan nasib hidupnya. Setelah menyelesaikan perannya yang hanya beberapa bulan saja. Ia harus berpuas diri karena sudah bisa ikut dalam sebuah film. Lamunan Naya buyar saat Marni mengucapkan salam lalu .asuk kedalam rumah kontrakan Naya, gadis itu mengerutkan dahinya melihat Marni. Istri mas Rudi yang penampilannya sedikit heboh. Wanita yang Naya yakin lebih tua dari Naya ini, tersenyum mendekati Naya. "Neng, Naya melamun?" Marni duduk di samping Naya yang menatapnya heran. Heran karena Marni dan Naya bukanlah orang yang akrab untuk saling bercengkrama. Pasti ada udang di

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN