Bab 141 -

1408 Kata

“Jasmine?” Jasmine menoleh ke arah Kakak iparnya itu, ia bisa melihat jika Aruna baru saja menangis. Tanpa mengatakan apa pun, Jasmine mengajak Aruna memasuki kamar hotel yang tadinya di tempati Aruna. Mendapatkan perlakuan seperti itu dari Jasmine, Aruna hanya diam saja dan mengikuti langkah kaki Jasmine. “Aku ingin pergi dari semua ini, Runa.” Aruna menatap Jasmine lekat. Kini keduanya sudah berada di dalam kamar hotel. Padahal acara sudah di mulai, tapi Jasmine tidak peduli, ia memilih untuk tetap tinggal di sini daripada harus berada di tengah-tengah acara dengan sebuah kemunafikan dan kebohongan yang tercipta karena keegoisan semua keluarganya. Jasmine menatap Aruna. “Kamu bertengkar dengan Jayden?” Aruna mengangguk. Jasmine menghela napasnya, ia tahu kakaknya itu sudah keterlaluan

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN