BAB 74

1087 Kata

                Maya tersenyum saat melihat Darrel hadir sesuai janji. Duduk di tepi sawah saat sore tiba, dengan rantang 4 susun di sampingnya. Maya memang sengaja mengajak Darrel bertemu di tempat biasa, seperti dulu saat keduanya bertemu sepulang sekolah. Maya ingin menghabiskan waktu sore bersamanya. Mengenang semua hal yang terjadi selama seharian, dan kini bukan hanya seharian, tapi bertahun-tahun semenjak kepergian Darrel ke kota berbeda.                 Namun perasaan berbeda bergelayut di hati Darrel. Dia tidak sebahagia Maya yang terus saja tersenyum tiada henti. Darrel malah berulang kali mengecek signal di handphonenya. Sejak tadi dia berharap, di sawah tempatnya kini duduk bersama Maya, aka nada signal masuk barang sebentar saja. Namun sialnya, sejak tadi penantiannya tak kun

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN