48. Interogasi

2144 Kata

Geng Elang tengah berkumpul dalam markas. Ada yang sedang duduk anteng, ada yang sibuk makan camilan, ada pula yang sibuk ribut. Kalau masalah ribut, sudah bisa dipastikan pelakunya pasti Rama dan Wildan. Ditambah dengan adanya Syahril dan Oji, makin kacau markas. Andra tengah berbincang-bincang dengan Failer, karena mereka sudah lama tidak bertemu. Andra merupakan ketua geng dari Elang, sedangkan Failer ketua geng dari Gastar. Baca Dear Ari Irham kalau ingin tahu lebih jauh tentang geng Gastar. "Lo apa kabar, Fai? Buset, badan lo makin bagus aja," ujar Andra. "Kebiasaan, kalau ngomong nggak pernah ngaca dulu. Badan lo juga bagus. Perut lo juga gua yakin pasti ada roti sobeknya." "Ah, nggak kok. Badan gua biasa aja ini," sahut Andra. "Jangan merendah untuk meroket, Ndra. Kebiasaan." F

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN