Chapter 49: Mantan

1701 Kata

Gilang POV Gilang bersyukur sekali kehadirannya kini sudah mendapatkan lampu hijau oleh kedua orang tua Revina. Mereka bahkan membiarkan ia menjaga Revina selama di rumah sakit. Tadinya ia mengira ibu atau ayahnya mungkin akan menjaga Revina sendiri, tapi Revina bilang orang tuanya memang tidak sehangat itu, dan masing-masing punya kesibukannya sendiri. Lagipula ada Devin di kamar sebelah yang bisa menengoknya sesekali. “Kamu mau makan malam, sayang?” Tanya Gilang ketika salah seorang pegawai rumah sakit masuk membawa makanan. Revina mengangguk. “Biar aku suapin, ya.” Tawarnya. “Kita makan bareng aja yuk mas? Mas juga bagusnya cepat makan itu yang baru dibawain Taufik.” Gilang tersenyum. “Oke deh.” Setelah menyiapkan nampan makanannya agar mudah diakses Revina yang sedang duduk di

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN