File - 48

1083 Kata

Pintu berukuran besar dan tinggi itu terbuka secara tiba-tiba membuat Lexi memutar tubuh. Sebuah ciuman langsung mendarat di bibir Lexi saat posisinya genap berputar. Bibir tipis itu dilumat oleh Zenon seperti seorang bar-bar yang tengah kelaparan. Memang benar kalau dia lapar, dia ingin mencecap bibir Nyna setelah berabad-abad lamanya bibir itu menghilang ditelan kematian. Lexi hanya terpaku sesaat untuk kemudian dia membalas lumatan Zenon di bibirnya. Kini, kedua tangan ia lingkarkan ke leher Zenon untuk menekan tengkuk yang tertutup rambut bergelombang dan lembab, dia tidak ingin Zenon melepas ciuman panas ini. Lexi tidak tahu apa yang dibicarakan Zenon dengan Shades Guardian yang ada di luar sana, tetapi dia cukup tahu bahwa Zenon tengah bahagia mendengar kabar mengejutkan ini. Karena

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN