51

1611 Kata

Suasana yang semakin malam justru kian ramai. Riuh orang-orang yang saling berseru dan mengobrol dengan suara yang sedikit kencang. Penampilan wanita-wanita yang mengenakan dress yang paling cantik yang mereka punya, juga pria-pria yang tampil beda dengan mengenakan setelan jas mahal dan tatanan rambut yang tidak biasa. Pesta ini adalah lambang keakraban dari semua karyawan di semua divisi, juga bisa diartikan sebagai rasa terimakasih yang ditunjukan pada para karyawan atas banyaknya kerja keras selama ini. Biasanya para pria yang masih lajang akan memanfaatkan kesempatan ini dengan baik untuk bisa mendapatkan pasangan yang satu kantor tapi beda divisi. Itu lah kenapa mereka benar-benar totalitas dalam membuat penampilan mereka berbeda dari biasanya. Ini menarik, tapi tidak untuk Ferdina

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN