Bonus Chapter Bara Family

828 Kata

Setelah berpuasa selama tiga puluh hari atau satu bulan penuh, kini umat islam menjalankan peristiwa idul fitri sebagai puncak dari bulan ramadhan, dimana hari suci tersebut di sambut baik oleh seluruh umat islam. Lia sudah wara-wiri di dapur membuat aneka kue seperti kue nastar, kue kacang, putri salju dan masih banyak lagi, Bara sampai jantungan sendiri melihat kegesitan sang istri di tengah kehamilan. Ah bukan hanya kue saja, Lia juga membuat masakan seperti opor ayam, gulai dan kari. "Sayang, biar Bik Nur sama yang lainnya yang nyiapin nya, Mas jantungan loh liat kamu tadi hampir kepleset." Bara memeluk Lia dari belakang saat istrinya itu tengah mencetak adonan kue kacang. Lia menggeram, menyikut perut Bara. "Apasih, Mas alay banget." Gerutunya sambil mengoleskan kuning telur diatas

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN