"Silahkan nomer 4," ucap sang MC. "Eh.., tadi penawaran terakhir berapa?" tanya Jasen. "75 juta," jawab sang MC. "Kalau begitu 90 juta," ucap Jasen. "Bagaimana masih ada yang mau menaikkan harganya?" tanya sang MC. "Nomer 135," ucap sang MC. "95 juta," ucapnya. "Nomer 4," ucap sang MC. "105 juta," ucap Jasen. "Nomer 135," ucap sang MC. "110 juta," ucapnya. "Bagaimana nomor 4 masih mau ditawar?" tanya sang MC. "Udahlah Kak El gak usah deh," ucap Keyra. "Tidak akan aku berhenti, aku pasti akan mendapatkannya," ucap Jasen percaya diri. "Ya udah terserah Kak El aja, tapi itu sudah terlalu mahal," ucap Keyra. "Sekali lagi, bagaimana nomer 4?" tanya sang MC. "125 juta," jawab Jasen. "Bagaiamana nomer 135?" tanya sang MC. "Ya sudah, saya melepaskannya," jawabnya. "Baiklah, untu

