75. Kejutan yang Mengejutkan

1903 Kata

Sesuai dengan ucapannya. Dito benar-benar menemani Kanaya ke Jakarta. Ia meminta cuti dari koperasi tempat mereka bekerja dengan alasan urusan keluarga. Hanya satu Minggu saja. Setelahnya, Dito dan Kanaya harus segera kembali pulang ke Jember. Ya, Kanaya memang bersembunyi ke sebuah desa yang ada di Jember. Tempat yang cukup pelosok untuk bisa diketahui oleh anak buah Reynand ataupun Devan. Karena letaknya yang tersembunyi. Awalnya, Bi Jumi cukup terkejut dengan keputusan Kanaya. Karena dibalik itu, ada seseorang yang dengan hati yang lapang mau menemaninya ke Jakarta. Bi Jumi tahu, Dito melakukan hal ini karena rasa sayangnya pada Kanaya. Walaupun ia sendiri harus terluka. Asalkan ia bisa kembali melihat senyum manis Kanaya. Baginya itu tak jadi masalah. Karena memang, cintanya tak har

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN