Pendekatan Lagi

1352 Kata

SELAMAM Oma sudah sadarkan diri, Stefan menjadi orang pertama yang dilihat Omanya ketika sadar. Oma yang masih menyimpan kekesalan kepada Stefan setelah kabur dari acara keluarga langsung mendapatkan pelototan tajam. Jangan salah, sekalipun Oma dalam keadaan sakit Oma masih bisa ngambek dan marah kepada Stefan.  "Oma, gimana perasaan Oma? Oma butuh apa?" Tanya Stefan penuh perhatian tak perduli jika Oma Wilma terus mengabaikan.  "Oma pasti haus," Stefan mengambil segelas air minum, ia memaksa Oma untuk minum dengan dalih agar tenggorokan oma tidak kering dan sakit. Oma menurut meski tak bersuara.  Yuki sudah pulang dari satu jam lalu karena harus menjaga Danish, semalam Danish menangis karena tidak menemukan ayahnya sehingga Yuki yang harus berperan menenangkan Danish di rumah keluarga

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN