Rio menghembuskan napasnya pelan. Ada rasa sesak di sana Asyik membaca beberapa berita terkait. Sebuah pesan masuk ke ponselnya Mundur saja Rio tersenyum tipis membaca dua kata pesan tersebut. Menutup kembali ponselnya dan kembali mencari berita lainnya guna menyusun rencananya. Malam ini ia berniat mengutarakan rencananya kepada Mama juga Kakeknya. Meski Rio yakin, Kakeknya sedikit banyak paham mengenai dirinya Lama Rio menekuri berita-berita juga berkas yang ada di tangannya, hingga senja menapaki langit barat. Melihat keluar jendela langit mulai gelap. Suara Mamahnya yang baru masuk ke rumah dan Kakeknya yang sepertinya tengah menonton televisi di lantai bawah "Sudah saatnya" gumam Rio . . . "Mah, Kakek ada yang ingin Rio sampaikan" ucap Rio ketika mereka selesai menyantap

