"What?" teriak serempak gerombolan Raisa yang saat ini sangat terkejut ketika mendengar nama Raisa di bicarakan sebagai target dari permainan Seven Daya For Love. Raisa tampak terkejut, begitu juga dengan teman-teman nya yang lainnya. Namun yang membuat mereka menjadi lebih terkejut lagi adalah Raka yang ternyata juga masuk ke SMA 45. Mereka tidak menyangka bahwa takdir akan seperti ini. "Baik, untuk Raisa Calista dan Raka Bramantyo diharap maju ke depan sekarang juga" ujar Ketua OSIS tersebut memanggil Raisa dan Raka untuk maju. Mereka semua pun langsung mencari dimana Raisa dan Raffa dan kini mereka belum menemukannya. "Woy gimana ini. Gua ga mudeng apa-apa sumpah. Ini permainan macam apa woy? Ga ada yang mau jelasin ke gua apa. Sumpah gua ga tahu harus apa." tanya Raisa kepada teman-t

