The Dream

1306 Kata

Sudah dua minggu sejak Mama keluar dari rumah sakit, kondisinya semakin membaik. Mama akhirnya bilang bahwa apapun keputusan yang kami berdua lakukan dengan pernikahan kami, Mama tidak akan ikut campur. "Kalian berhak menentukan kebahagiaan kalian sendiri. Kami sebagai orangtua hanya bisa mendukung dan mendoakan." Itu yang Mama sampaikan pada kami, walau aku merasa lega, tapi ada kecemasan mengenai kedepannya tentang hubunganku dengan kak Drian. Aku dan dia sepakat untuk menunda memberi tahu tentang hubungan kami, setidaknya sampai semua urusan selesai antara dia dan kak Elle. Aku berharap, aku tidak akan membuat Mama sedih lagi. Kehadiran Brielle cukup banyak membantu. Gadis kecil itu membuat Mama tersenyum dengan tingkah lakunya yang menggemaskan. Kak Elle sedikit banyak menceritak

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN