"Engh...." Sidney melenguh dalam tidurnya. Geraknya pun menjadi gelisah ketika embusan napas yang hangat menyapu ke sekitar lehernya. Sungguh! Sidney ingin sekali terbangun namun matanya sangat sulit untuk sekadar ia buka sebelah. "Bangun, Sayang ... ini sudah pagi," bisik suara serak seksi di telinganya. Sidney mendengarnya, sangat jelas bahkan. Tapi entah mengapa, rasanya dia tidak ingin terbangun cepat pagi ini. Jika ABG sekarang mengatakan, Sidney sedang dalam kondisi mager alias malas gerak. "Sid, bangun, Sayang...." suara itu kembali berbisik, membuat Sidney menggeliat sejenak dan mengubah posisi tidurnya memiring. Rupanya si pelaku yang membangunkan Sidney tidak putus asa dalam tekadnya yang ingin membuat sang istri terbangun. Maka dengan otak nakalnya, Paris sang s

