Bab 46 - Pekerjaan Baru

2514 Kata

Suasana pagi ini di Vila Monte terasa damai hingga teriakan histeris terdengar dari ruang baca kediaman tersebut. Sauver dan beberapa pelayan lainnya langsung menuju ke sumber suara dan menemukan nyonya muda mereka yang baru saja akan keluar dari ruangan tersebut dalam penampilan yang cukup berantakan. “Nyonya, apa yang terjadi?” tanya Sauver dengan penuh selidik. Ia yakin sumber teriakan yang didengarnya tadi berasal dari nyonya mudanya tersebut. Netra Sauver mengedar ke sekeliling ruangan dan tidak menemukan hal yang mencurigakan selain beberapa lembar kertas yang berserakan di lantai. “Sekarang sudah jam berapa, Tuan Mateo? Kenapa tidak ada satu pun yang membangunkan saya?” protes Krystal seraya mengacak surainya menjadi semakin berantakan. Ia sangat kaget ketika melihat biasa cahaya

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN