"Ehh katanya ada anak baru ya?" tanya Delia kepada Ayana yang ada di sampingnya. "Maybe" jawab Ayana seadanya. "Kira-kira anak barunya cewek apa cowok ya?" celetuk Viona yang mana suaranya itu membuat Delia dan Ayana menoleh kearahnya. "Emang kalau seandainya cowok kepada Vi?" tanya Alea dengan wajah menantang. Ia tau bahwa Viona ini tidak berani dengan yang namanya pacaran atau berkomitmen dengan laki-laki karena menurut gadis itu, pacaran hanya menambah dosa, mending jomblo saja dulu sambil memperbaiki diri agar nanti ketika saatnya memang sudah tiba ia akan siap dan tidak akan salah ambil langkah dalam hal berhubungan dengan seseorang. "Ya gapapa Al, hitung-hitung nambah stok cogan di kelas kita aja" "Vi kenapa sih Lo gak coba Deket sama cowok aja? banyak loh yang mau sama Lo, si R

