Part 16

1243 Kata

"OMAA!" Teriakan itu menggelar di mansion keluarga Alterio membuat beberapa penghuni rumah langsung berlarian menuju sumber suara. "Non! Non Alea kenapa? Buka pintunya non!" Ucap bi Sumi sambil menggedor-gedor pintu kamar Alea. Cklekk Pintu terbuka menampakkan seorang gadis dengan rambut acak-acakan dengan gaun yang melekat ditubuhnya. Oh jangan lupakan semalam Alea langsung tidur tanpa mengganti bajunya, terlihat sekali raut kesal di wajah cantik itu. "Bi, kemana semua baju-baju Lea? Kok gak ada di lemari?" "I-itu non, nyonya besar menyuruh saya semalam untuk membereskan semua bajunya non Lea". "Hah? Terus dimana baju Lea bi?" "Bibi masukin ke koper non, itu kopernya di samping sofa" Tunjuk bi Sumi ke arah samping sofa yang ada di dalam kamar Alea. Alea mengikuti arah telunjuk b

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN