Arsy - 29. Indah

1259 Kata

Orang-orang yang beramal bukan karena Allah adalah orang yang pertama kali nanti akan dinyalakan api neraka dengan mereka. HR. Tirmidzi. Setelah positif dinyatakan hamil aku selalu diultimatum tidak boleh saat akan melakukan sesuatu. Sampai membantu membuat kue untuk lebaran seperti sekarang pun, aku hanya kebagian mengayak tepung, itu pun harus dengan posisi duduk rapi. Kalau tidak menurut, maka Bunda akan menolak bantuanku. Bunda memang sangat suka memasak, termasuk membuat kue lebaran. Kue-kue yang selesai dibuat sebagian sudah dimasukkan ke toples dan sudah tertata cantik. Usut punya asal ternyata dulu Bunda adalah seorang koki di tempat Ayah suka makan. Menurut penilaianku kisah mereka sangat romantis. Sedikit kesamaanku dengan Bunda, beliau juga menolak pacaran. Orang tua Bunda kat

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN