Chapter 38

2149 Kata

--Happy Reading-- Fredy mulai menyiapkan kontrak kerja sama dengan perusahaan Almaher dan perusahaan Aleandra. Mulai besok hari, mereka akan menjadi partner bisnis dengan perusahaan Fredy dan akan mensuplai kebutuhan produksi dari pihak Aleandra dan Almaher. Dalam seminggu, minimal dua kali Almaher dan Aleandra akan bertemu, untuk saling mengisi permintaan perusahaan Fredy, agar tidak terjadi ketimpangan atau penumpukan barang. Hari ini adalah hari pertama di minggu pertama, Almaher membuat janji temu ke perusahaan Aleandra. Menurut kesepakatan kontrak yang dibuat oleh Fredy, Aleandra dan Almaher tidak boleh terlambat mengirim barang yang dia butuhkan dan keduanya harus menjalin hubungan kerja sama dengan baik. Roy, melajukan mobilnya dengan kecepatan sedang menuju perusahaan Aleandra

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN