Cerita Oleh Ophy
author-avatar

Ophy

TENTANGquote
Enjoy ya guys, jangan lupa vote untuk episode episode selanjutnya
bc
Anara
Diperbarui pada Oct 25, 2021, 06:13
Bagaimana rasanya ketika orang yang paling kamu sayangi adalah orang yang sering mengecewakanmu? ya, itulah yang sekarang dirasakan oleh Anara, gadis cantik yang sering dipanggil dengan nama Ara yang memiliki sifat selalu ceria saat di depan orang-orang, siapa sangka ia adalah gadis yang selalu disakiti oleh lelaki yang sangat ia cintai dan dia memilih untuk bertahan sampai detik ini. Lalu sampai kapankah Ara kan bertahan di dalam keadaan yang seperti ini?
like