Chapter 39

1212 Kata

Angel mengendikkan bahunya saat Rangga tiba-tiba pergi setelah rapat dan tidak menunggunya. Bahkan setelah kembali ke ruangannya, si bos langsung masuk ke ruang pribadinya bahkan sempat membanting pintu. Tak peduli dengan sikap Rangga yang seperti sedang PMS itu, Angel kembali berkutat pada pekerjaannya. Beberapa minggu dia cuti, tentu banyak pekerjaan yang harus dia selesaikan. Tepatnya, harus kembali dia pelajari karena selama dia cuti orang lain yang mengerjakan pekerjaannya dan tentu sedikit banyak ada perbedaan dengan caranya bekerja. Brak! Kepala Angel seketika mendongak. Keningnya mengernyit saat melihat Rangga berjalan melewati meja kerjanya—tanpa mengatakan apa-apa. Bingung saja, biasanya apapun itu, pasti pria itu meminta dia untuk mengerjakannya. “Mana peduli gua,” gumam A

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN