Bab 85. Makin Kesal

1149 Kata

Keduanya tidak berinteraksi selama berada di pesawat. Makan pun, Rea meminta di antar ke kamarnya. Ia masih kesal pada suaminya itu yang selalu saja mengungkit tentang Mike, jika mereka berselisih paham. “Memangnya itu salah aku? Aku juga nggak mau patah hati begini, kan sakit,” keluhnya sambil memukuli bantal. Mengungkap kekesalannya terhadap Kean. “Memangnya dia tahu apa? Pacaran aja nggak pernah, huh, dasar!” gerutu perempuan tersebut seraya menatap ke arah jendela. Melihat pemandangan indah dari gumpalan-gumpalan awan yang terbentuk di langit. “Seandainya saja aku nggak jatuh cinta padanya, mungkin sampai saat ini aku nggak bisa merasakan bahagia dan kesedihan yang dia berikan. Biar bagaimana pun, aku berterima kasih padamu, Mike. Aku harap kita nggak akan bertemu lagi,” harap Re

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN