Part 14

874 Kata

** Sengatan kecil di lengannya membangunkan Naetra dari tidurnya, mengerjap perlahan meraskan denyut luar biasa dikepalanya. Jemarinya terangkat menyadari handuk lembab dikeningnya, menatap siluet gadis dalam kegelapan yang tampak terkejut saat menyadari tatapannya. "Kau butuh sesuatu?" Naetra berdehem pelan merasa sakit ditenggorokannya, dengan hati hati gadis itu membantunya bersandar pada sandaran tempat tidur. "Kau belum tidur?" Naetra bertanya pelan dengan suara seraknya setelah menenggak segelas air yang baru saja Liandra berikan padanya. Namun gadis itu tak menyahut, bergegas bangkit dan mengambil nampan dari meja yang menempel di dinding kamarnya. "Kau harus makan." "Kau belum tidur?" Naetra mengulang pertanyaannya, membuat gadis itu tersenyum kecil menyalakan lampu dia

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN