Bab 7: Saingan Yang Nyata

1436 Kata

*** Pada akhirnya walau lo sudah merasa maju satu langkah tapi ketika kenyataan itu hadir kembali lo tetap kebanting mundur sepuluh langkah *** "Bang lo kenapa?" pernyataan dari Latifa membuat Bonar yang sibuk muntah di kamar mandi langsung menoleh, pelipis pria itu banjiri keringat. "Gue masuk angin kayaknya deh, Fa, gila nggak enak banget perut gue!" keluh Bonar. Latifa menatap Bonar dengan khwatir sekaligus ngeri. "Gue bilangin Emak, biar lo di kerokin," ucap Latifa, gadis itu langsung menguap bagaimana tidak ini sudah tengah malam tapi suara Bonar di kamar mandi benar-benar mengganggu Latifa yang kebetulan memiliki kamar tidak jauh dari kamar mandi. "Kenape lu?!" seruan mak Jule membuat Bonar langsung melambai-lambaikan tangannya ke udara. Wanita itu mengikat rambutnya kemudia

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN