Bab 23

1245 Kata

Bab 23Mengapa Risma Tidak Mau Denganku? "Apa yang sedang kamu pikirkan, Zayyan. Tidurlah, besok kamu sudah harus bersekolah." Zayyan membalikkan badan. Dia mengerjapkan mata begitu tahu yang duduk di belakangnya adalah Zaidan. Zayyan pun merubah posisi menjadi miring ke arah Zaidan. “Aku belum mengantuk, pa,” jawab Zayyan kemudian. “Memanganya apa yang mengganggumu untuk mengantuk?” Zayyan memainkan ujung selimutnya dengan jemari mungilnya. “Aku… rindu tidur dengan Mbak Risma. Kapan papa akan menikahinya seperti janji papa?” Deg. Zaidan langsung tercenung mendengar pertanyaaan itu. Jawaban apa yang harus dia berikan? “Lho, kok papa malah diam? Papa tidak mau menikahi Mbak Risma ya?” Zaidan menggeleng tegas. “Kamu salah sayang. Justru papa sangat ingin menikahi Mbak Risma.” “Tapi

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN