Bab 44

1041 Kata

“Kenapa berhenti? Ini sangat cocok dijadikan tarian pembuka di acara tahunan. Bagaimana menurutmu Yo? Kamu setuju? Ternyata dia mempunyai bakat yang terpendam.” Ucapan Fito membuat Jefri mematung. Matanya melihat ke arahku dengan tatapan memohon. Aku tergelak melihat tingkah keduanya. “Ma-maaf Bos, bisakah Anda menghapus rekamannya?” ucap Jefri memohon. Dia berjalan mendekat ke arah Fito dan memegangi tangan Fito. “Kenapa kamu meminta dihapus? Ini sangat bagus! Lebih bagus dari pada gerakan para penari itu. Aku akan merekomendasikan kamu kepada ketua pelaksana acara tahunan. Wah acaranya pasti akan sangat meriah!” Fito semakin menggodanya. Dia tertawa semakin keras saat mendapati wajah Jefri yang semakin panik. Aku tertawa terbahak-bahak, bahkan sampai terbatuk-batuk. Joke Fito meman

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN