"Gue kan udah bilang, jangan berantem!" Bian yang sedang duduk di sofa hanya diam. Ivy menghampiri Bian, ia duduk di sampingnya. "Bisa gak sih berenti cari masalah!" "Terus gue harus diem aja saat sekolah gue di serang," balas Bian tidak terima. "Gue tuh pulang mau istirahat bukan di omelin kayak gini! Ribet tau ga lo!" bentak Bian kesal. Ivy terdiam. "Tau begini mending gue gak usah pulang!" kesal Bian. Lalu beranjak bangun dari duduknya. "Mau kemana?" tanya Ivy yang ikut beranjak dari duduknya. "Bukan urusan lo!" "GUE TUH GAK MAU LO KENAPA-NAPA NGERTI GAK SIH!" Teriak Ivy. Bian yang hendak membuka pintu apartemen membalikan badannya menatap istri nya itu. Mata Ivy sudah berkaca-kaca. "Kapan sih lo berubah," lirih nya sambil menunduk. Bian mengacuhkan Ivy dan mel

