Pertolongan tak Terduga

1158 Kata

Sring! Raas dapat mendengar dengan jelas suara desingan dari pedang yang di genggam oleh orang yang kini ada di hadapannya itu, sedangkan dirinya sendiri hanya bisa memejamkan matanya dan bersiap untuk mendapatkan rasa sakit yang akan membuatnya mati. Trang! Bugh! Namun Raas tidak merasakan apapun, selain dapat mendengar suara dari pedang yang beradu dan sebuah benda yang terjatuh dengan sangat keras. Raas pun dapat meyakini jika benda yang terjatuh itu memiliki berat seperti sebuah karung gandum. Ia pun perlahan membuka matanya dan dapat melihat seseorang sedang berdiri di hadapannya, menahan kibasan pedang lelaki yang mirip dengan Raja Nara En itu yang berniat membunuhnya. Sedangkan di samping mereka, Raas dapat melihat lelaki yang mirip dan mengaku sebagai Nara Rome, sang paman i

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN