Chapter 29

1623 Kata

  Hari ini Kanaya benar-benar senang. Sebuah senyuman tak lepas di wajahnya yang cantik, karena Kenan mengajaknya nonton di bioskop untuk membayar kepergiannya tempo hari. Di tambah ini malam minggu, seperti abege yang kencan saja. Ia sudah siap dengan sweater rajut warna kuning, dipadukan dengan celana jeans panjang. Rambutnya sengaja di gerai, dan wajahnya sudah terpoles make up flawless. Terlihat cantik dan menawan. Kanaya masih berdiri di depan cermin besar yang ada di butiknya. Sudah tiga puluh menit, ia mematutkan diri. Mewanti-wanti penampilannya supaya paripurna. Jujur saja, mengetahui kalau Shena adalah mantan Kenan, nyali Kanaya jadi ciut. Dia tidak secantik dan punya body goals seperti model itu. "Udah cantik Mbak Naya. Gita perhatiin dari tadi ngaca terus," protes Gita yang

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN