47

1590 Kata

"Kenapa tiba-tiba?" Gibran menatap bingung dua pria di depannya secara bergantian. Sesaat tadi tiba-tiba saja Atala datang ke kantornya, tidak hanya sendiri melainkan membawa seorang pria lain yang katanya adalah junior di kantornya. Dan yang menjadi tujuan dari kedatangannya yang tiba-tiba adalah karena Atala berniat mengalihkan tugas kerjasamanya kepada juniornya itu. "Maafin saya, Pak Gibran. Saya terpikirkan untuk mengambil cuti dari pekerjaan saya, untuk lebih fokus pada persiapan pernikahan saya," kata Atala dengan senyum tipis di wajahnya. Kening Gibran semakin berkerut dalam. Padahal setahunya pernikahan Atala dan Pelita persiapannya sudah hampir selesai, hanya tinggal menunggu sampai hari pernikahan mereka tiba. "Apa ada masalah dengan persiapannya?" tanya Gibran. Atala mala

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN