65

1594 Kata

Gibran sudah berdiri di depan cermin untuk beberapa lama. Jas coklat yang dia kenakan, tampak sangat pas di tubuhnya. Sebuah apresiasi untuk Teresa yang bisa melobi teman desainernya untuk melakukan fitting cepat kepada Gibran. Dan hasil yang didapatkan cukup memuaskan karena Gibran yang agak rewel dengan cara berpakaian tampak puas. Dia berbalik, memutar tubuhnya untuk memastikan jika penampilannya sudah sempurna. Hari ini adalah hari yang seharusnya menjadi hari pernikahan Pelita dan Atala, namun pada akhirnya justru dirinya yang mengenakan jas pernikahan yang berwarna sama dengan gaun kebaya yang akan dikenakan oleh Pelita. "Sudah siap?" Gibran terkejut saat kemudian pintu kamarnya dibuka oleh sang Papa, dengan senyum yang tidak sampai ke matanya, Gibran mengangguk. "Sudah siap tap

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN