Kepercayaan Yang Dikhianati

1189 Kata

Jam dinding di ruangan telah menunjuk ke angka lima yang menandakan waktu bekerja telah selesai. Tara tak membutuhkan waktu selama Dania hanya untuk memperbaiki beberapa angka pada sistem, membuat banyak orang di ruangan heran saat Tara sudah kembali ke mejanya dan mengatakan pada Dania jika pekerjaan melelahkan itu telah selesai. “Tara memang paling bisa diandalkan di sini,” ucap Tina, rekan seruangan mereka, lalu banyak suara menyahuti perkataan Tina itu, menyetujui apa yang wanita berhijab itu ungkapkan. Apa yang menimpah Dania telah menjadi gosip di seluruh kantor. Semua orang mulai paham, jika apa yang wanita itu katakan tentang Tara selama ini adalah kesalahan. Semua itu berkat klarifikasi beberapa rekan kerja seruangan dengan mereka yang kerap mengetahui jika Tara lah yang sering

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN