27

1147 Kata

Semua cinta punya ceritanya sendiri. Begitu juga dengan cinta yang dimiliki oleh Frans dan Jessie. Cinta pertama yang saling bersambut. Semua yang merasakannya pasti berpikir jika kisah cinta mereka akan berakhir dengan bahagia layaknya dongeng. Tapi siapa sangka, kisah mereka lebih mirip Romeo and Juliet. Bukan karena akhir cerita mereka yang berakhir dengan niat untuk bunuh diri bersama. Hanya saja kesamaannya adalah akhir cinta mereka yang tragis. Hari itu di bawah hujan yang terus menyirami bumi sejak pagi membuat Jessie ingin menikmati segelas s**u cokelat hangat. Akhirnya ia memutuskan untuk membuatnya. Setelah selesai, ia menikmati segelas s**u dibalik jendela kamarnya yang basah sembari memandang keluar jendela. Sudah tiga hari lamanya ia tidak bertemu dengan Frans. Kekasihnya

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN