*** Keesokan harinya, Lucas terbangung dalam keadaan kosong yang sebenarnya. Ia mengamati keadaan di sekelilingnya yang sangat berbeda dengan rumahnya yang ada di London. Terbiasa tidur di ranjang luas, sekarang Lucas tidur di ranjang ukuran sedang yang terasa keras saat di tidurinya semalam. Lucas melihat spresi yang melekat di ranjang, sprei bermotif bunga bunga kecil berwarna biru dan pink yang sedikit lusuh. Lucas tersenyum tipis, ia dapat menebak sprei siapa yang sedang di pinjamnya ini. Lucas melemparkan pandangan ke arah lain, ruangan ini terasa sesak untuknya. Haya ada beberapa perabotan standar, seperti nakas dan juga lemar. Semua pakaiannya sudah di masukan ke lemar tanpa Lucas sadari, pasti istri paman Simon yang melakukannya. Kamar Lucas

