Chapter 56

920 Kata

Seminggu berlalu. Selama seminggu yang telah berlalu, para fans Viera semakin bertambah begitupun juga dengan para pembenci yang selalu ada disampingnya. Berita berita terkini tentang Viera, kini mulai menyurut karena Xendric meminta kepada seluruh awak media untuk tutup mulut, demi kenyamanan putri satu-satunya itu. Bahkan Viera semakin terkenal karena menjadi model di Agensi yang cukup terkenal. Selain dirinya anak dari orang terpandang, Viera juga seorang model. Dan itu mengakibatkan dirinya semakin terkenal, padahal Viera tak menginginkan itu. Justru membuat Viera risih. Tak lupa dari Viera, bahkan sekarang Viera dan Vhian sudah terlihat jelas kalau mereka sedang PDKT secara terang-terangan. Terbukti dari Vhian yang selalu mengantar jemput Viera ketika pergi dan berangkat sekolah,

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN