Chapter 80

2028 Kata

David tiba-tiba merasakan pengap, jenuh, bosan berada di dalam ruangan tempat dia tinggal. Sudah satu bulan lamannya ia seperti terkurung dalam sana. hanya dinding kusam dan langit-langit mulai rapuh menjadi sarang laba-laba. Ia tidak mau terus berdiam diri berada di sana. mengharap seseorang terus membantunya. Sebab mereka yang merawatnya pun memiliki pekerjaan lain di rumah ini. Terlebih lagi Darius dan anak buahnya selalu mengawasi saat makan, sehingga membuat France dan paman Jovan membawa makanan untuknya secara diam-diam. Dengan kondisi yang sepenuhnya belum pulih David beranjak dari tempat tidur sambil memegang dadanya. Memutar-mutar pergelangan kaki kemudian menjangkau tongkat kayu yang disediakan oleh paman Jovan, tergeletak satu meter dari posisinya. Perlu merangkak untuk

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN