BAB 21

1416 Kata

2 tahun kemudian. "Mas, hari ini aku ijin ga masuk aja ya?!" Ujar Rena yang baru keluar kamar mandi. "Lho?! Kenapa Ren?" tanya Dani. Biasanya istrinya sangat rajin, jarang absen. "2 suster ijin nggak masuk secara bersamaan. Yang satu anaknya wisuda, dia uda minta ijin jauh-jauh hari. Terus, satunya, mendadak dapat kabar orang tuanya sakit. Aku nggak bisa melarang. Jadi biar anak-anak di rumah aja sama aku." Meskipun di daycare, Dani tetap memperkerjakan suster. Karena anak-anaknya sangat aktif. "Jangan dirumah sendirian, Ren. Anak-anak tetap dibawa ke kantor. Al uda 3 tahun, pasti bisa ngerti lah. Illona kita percayakan ke suster yang ada di daycare aja ya? Lagian diluar ada Norman dan Ronald, aku ga mau jauh dari kalian. Aku takut, Ren." Dani menjelaskan. Pria ini masih k

Cerita bagus bermula dari sini

Unduh dengan memindai kode QR untuk membaca banyak cerita gratis dan buku yang diperbarui setiap hari

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN