Bab 20

1019 Kata

Ellie mulai mencari buku yang sedang dia cari. Kata petugas perpustakaan, buku-buku soal misteri Werewolf ada di bagian belakang. Sungguh melelahkan jika harus ke belakang, tapi Ellie harus tetap melakukannya ini demi semua jawaban dari pertanyaan-pertanyaan yang ada di pikirannya. Satu buku menarik perhatiannya. Ellie mengambil buku tersebut dan membukanya, judulnya saja sudah menarik 'Shadow Werewolf' Ellie membaca bagian sampul belakangnya. Dia sepertinya harus membeli ini, walaupun dia tak tau pasti semua yang ada di dalam buku ini ada benarnya atau ada hoaks-nya. *** Setelah selesai membeli buku, Ellie kembali masuk ke dalam mobil Kris. "Udah?" Ellie mengangguk. "Beli buku apa?" tanya Kris. "Em, cuman buku novel biasa." Ellie menyandarkan tubuhnya pada kursi mobil. Kris tak me

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN