CEDRIC POV Aku sangat bahagia karena hari ini papa dan mama menikah lagi. aku bahagia melihat mereka kembali rujuk. sedangkan om diego akhirnya menikah dengan tante soraya dan mereka menikah bertepatan dengan kedua orang tuaku menikah. hari ini banyak sekali tamu undangan yang datang dan mereka memberi ucapan selamat kepada kedua orang tuaku " aku senang akhirnya kedua orang tuamu menikah lagi. pasti kau sangat bahagia melihat kedua orang tuamu bersatu kembali" " kau benar, aku sangat bahagia dan aku berharap semoga mereka tidak berpisah lagi" setelah beberapa jam, akhirnya pesta pernikahan usai dan para tamu undangan meninggalkan pesta. aku memberi ucapan selamat kepada kedua orang tuaku dan om diego. mereka terlihat sangat bahagia sekali dan aku berharap mereka bahagia sampai kakek d

