100-Pulang Mendadak

1319 Kata

Lagi dan lagi terdengar helaan napas dari Ezra. "Tidak mungkin kita periksa satu persatu kamar hotel sebesar ini," ucap Ezra. "Ya, tidak akan mungkin," jawab Almira setuju. Mereka berdua tampak sudah lelah karena berkeliling mencari sosok wanita yang bersama dengan Elias tadi. "Sudahlah, kita kembali ke kamar saja," ujar Almira yang diangguki oleh Ezra. Lagian percuma kalau tetap mencari lagi apa lagi hari sudah sangat malam. Mereka berdua berjalan menaiki anak tangga menuju kamar mereka berada. "Kamu tenang saja. Aku akan mencari tahu," ucap Almira yang diangguki oleh Ezra. Ezra sudah lelah rasanya untuk merespon dengan berkata. Energinya sudah terkuras sekarang ini apa lagi hatinya sedang emosi mengingat kini ia sudah tahu tujuan dari kakak iparnya. "Aku harus melakukan apa sekar

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN