Part 55

1821 Kata

"Demi mendapatkanmu kembali, aku akan melakukan apapun. Walau harus dengan menguras lautan." ***** Suasana di desa Kedungmiri sedikit terik namun tidak membuat panas, karena hawa di sana jika pagi terasa dingin. Mungkin karena berada di dekat gunung, itu sebabnya panas matahari tidak akan terasa begitu menyengat. Dominick begitu serius memperhatikan apa saja yang di terangkan bu Indri tentang bagaimana cara menanam kentang. Dia melakukannya cukup bagus, bahkan bisa dibilang dia bisa cepat langsung menyerap apa yang dikatakan orang lain. Terbukti dengan dia yang sudah menanam tanaman kentang hampir di seluruh ladang, tanpa ada kata mengeluh sedikitpun.  Jangan tanyakan pakaiannya, karena kemeja putih yang dia pakai sudah penuh dengan tanah. Tidak lagi berwarna putih, dia bahkan tidak

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN