Dinda menatap malas kedepan. Ia memicingkan matanya saat melihat pria paruh baya yang tak asing dimatanya. Dinda semakin menajamkan penglihatanya saat pria itu berdiri di depan cafe dengan 2 bodyguard nya. "PAMAN GUSTAVE!" teriak Dinda dan berlari menghampiri pria paruh baya itu. Pria paruh baya itu terkejut. Dinda langsung memeluk Gustave dan dibalas pelukan hangat dari Gustave. ~ ~ ~ ~ Kini mereka berdua berakhir di dalam cafe. Dinda menyeruput coklat panasnya dengan nikmat sekali. "Dinda, kemana kamu selama ini?" tanya Gustave yang kini tengah menatap wanita didepannya ini. "Ada kok. Ini masih hidup." Gustave menghela napasnya berat. "Kenapa tidak kerumah, Paman! Bertahun tahun Paman nyariin kamu! Dan terakhir Paman dengar kamu diusir. Paman mengerahkan bodyguard dan mat

