Hari ini Yogi sedang bekerja dari kantor, tidak ada jadwal liputan untuknya. Jadi dia bisa fokus mengerjakan tugas kantornya yang belum tuntas. Berkutat dengan komputernya dengan serius, tiba-tiba atasan memanggilnya. "Gi, tolong carikan saya file tentang kematian Pak Yusril. Kalau tidak salah tahun 2000 atau 2001 saya juga lupa. Ada di gudang, tolong ya." Ucap Elvi senior Yogi di tempat kerjanya. "Baik bu." Seru Yogi Dia menuju Gudang dan mencari file itu, dia lihat satu per satu dokumen dari tahun 2000 ke 2001. Karena ini file lama jadi data di komputer sudah tidak ada, tapi perusahaannya rajin untuk menyimpan berkas-berkas seperti itu di Gudang. "Ah ketemu." Ujar Yogi, dia kemudian membaca berita itu sampai akhir kerena sepertinya itu berita menarik. Berita itu berisi tentang menin

