Bab 70. BERTEMU RIDHO

1665 Kata

"Kok belum jadi pergi? Nggak rela?" Pasangan suami istri itu menatap ke sumber suara dan sedetik kemudian keduanya sama-sama menghela nafas pelan. "Kamu masuk sana!" usir Agung pada Anggun dan sedikit mendorong tubuh istri keduanya itu agar menjauh darinya dan Rosa yang sudah berkacak pinggang di jarak tiga meter dari mereka. "Kunci pintunya dari dalam!" bisik Agung sekali lagi mendorong Anggun yang kakinya terpaku seolah-olah siap melawan Rosa. Pandangan mereka sudah beradu dan sama-sama tajam. Bedanya Rosa berkacak pinggang sementara Anggun hanya bisa menopang perut buncitnya. Agung khawatir Rosa mendekat dan mendorong Anggun membuat wanita itu dan bayi di perutnya celaka. "Anggun, Sayang! Sana masuk!" ujar Agung sekali lagu dengan tenaga yang sedikit ekstra mencabut tubuh Anggun y

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN