Kakak Adik

1204 Kata

"Kenapa ini susah diangkat?" Monolog Jae ingin mengangkat sebuah kardus, tapi terhalang perutnya yang besar sehingga menyusahkannya untuk mengangkatnya. Betapa terkejutnya kardus itu tiba-tiba melayang ketika ia baru saja membenarkan posisi untuk membawanya ke meja kasir. "Kai? Mau kau bawa kemana kardus itu?" Heran Jae dengan kening berkerut. "Bukankah kau ingin memindahkannya? Jadi mau kau letakkan dimana ini?" Tanya Kai dengan santai seolah tadi malam tidak terjadi apa-apa. "Letakkan disamping meja kasir saja." Tunjuk Jae menggunakan dagunya, padahal kardus itu hanya berat sedikit yang bisa ia bawa sendiri. "Kenapa kau ada disini? Kau mengikutiku lagi? Apa perkataanku semalam kurang jelas?" Jae menatap Kai curiga bahwa pria itu tidak benar-benar mendengarkan perkataannya semalam. Sep

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN