Curiga

1133 Kata

Alfa melangkah riang sepulang dari kampus malam itu. Dia senang sekali setelah berhasil memasang infus tadi. Dia sempat mampir di warung makan sebentar sebelum pulang ke kos dan membeli nasi bungkus. Kali ini dia membeli  dua nasi bungkus untuk teman sekamarnya, Hani. Alfa kasihan pada gadis itu. Mereka seumuran tapi Hani sudah harus mencari kerja untuk keluarganya di rumah. Alfa juga ingin sekali mentraktir seseorang karena keberhasilnya memasang infus tadi. Sepanjang jalan cewek itu rasanya ingin tersenyum terus kalau ingat kejadian tadi. Dan pastinya dia harus berterimakasih sebesar-besarnya pada Gama yang tadi telah membantunya besok. Sesampainya di kos, Alfa mendapati Hani telah tiba. "Aku pulang," ucapnya. Hani rupanya sedang ganti baju dan segera berlari ke belakang lemari begitu

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN