Kembar Tapi Beda - 41

2431 Kata

Ranu yang merasa diperhatikan, akhirnya menoleh hingga tatapannya bersirobok dengan Dewa yang entah kenapa menatapnya dengan lekat. "A—ada apa?" Tanya Ranu yang tiba-tiba saja merasa begitu gugup. Entahlah, dia merasa jika ada hal yang tak baik saat melihat tatapan Dewa padanya. Memperlihatkan ponselnya yang masih berdering. Dewa menatap kekasihnya dengan banyak pertanyaan yang berjejal di kepala. "Ini, kenapa aku bisa dapat telepon dari kamu, sementara kamu sendiri ada di samping aku sekarang, Sayang?" Tanyanya yang berhasil membuat Ranu ingin bisa menghilang dalam sekejap mata saat ini juga. Astaga ... Habislah sudah! Apa yang harus Ranu lakukan jika kebohongannya terbongkar sekarang? Dia benar-benar sial! Bagaimana bisa waktunya begitu tak tepat? Rhea asli tiba-tiba menghubungi Dew

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN