Dalam minimarket banyak mata iri melihat pasangan suami istri itu saat sedang belanja, seorang pria tampan dan wanita cantik adalah pasangan yang sempurna. Ana memilih bahan masakan di bantu Aska yang juga sedang mendorong troli belanjaan. " sudah banyak kak, ini bisa buat masak sebulan." ucap Ana yang tidak terasa sudah mengambil banyak bahan masakan. " ini mungkin hanya untuk seminggu sayang, ini saja dulu besok besok belanja lagi sayang nanti kalau terlalu lama di simpan di kulkas akan busuk juga. Memang kamu mau masak apa nanti ?." tanya Aska yang masih mendorong troli di lorong sayuran dan ikan segar. " gak tau juga kak, emang kakak mau di masakin apa ?." Ana masih malu malu untuk bertanya padahal yang di tanya itu suaminya sendiri " apapun yang kamu masak nanti pasti kakak makan

